Sabtu, 29 September 2012

netiquette


Netiquette
Hai temen apakah tahu pengertian  netiquette? Netiquette adalah  sekumpulan kesepakatan sosial yang berguna untuk menjembatani interaksi  dalam berbagai jaringan dan jalur media. Atau Netiquette merupakan Etika dalam menggunakan Internet.  Tujuan  adanya netiquette adalah  untuk menjamin  kenyaman  dan perilaku yang baik  selama  menggunakan  media online.
Beberapa aturan yang ada pada Nettiquette ini adalah:
a. jangan biasakan menggunakan informasi secara sembarangan
b. jangan berusaha untuk mengambil keuntungan secara ilegal dari Internet, misalkan melakukan      
    kejahatan pencurian no kartu kredit
c. jangan berusaha mengganggu privasi orang lain, dengan mencoba mencuri informasi yang    
   sebenarnya terbatas.
   d. jangan menggunakan huruf kapital terlalu banyak, karena menyerupai kegiatan teriak-teriak  
         pada  komunitas sesungguhnya.
   
e. jangan flamming (memanas-manasi), trolling (keluar dari topik pembicaraan) ataupun junking   
(memasang post yang tidak berguna) saat berforum.
f. harus jujur

referensi :
6.      Sumber: http://id.wikipedia.org/wiki/Netiquette
7.      http://kutubuku.web.id/2511/apakah-arti-netiquette
10.  http://light-ichone.blogspot.com/2011/09/pengertian-netiquette.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar